
Tim gabungan Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi dan UKM bersama Satgas Pangan Polres dan UPT Metrologi legal menemukan takaran minyak goreng Minyakita kemasan botol yang tidak sesuai standar serta harga jual yang melebihi harga eceran tertinggi (HET).